”Sarasehan keharmonisan rumah tangga penentu keberhasilan anak”.
Sebagai sebuah usaha untuk meningkatkan pemahaman masyarakat khususnya para relawan yang bergerak dalam paendampingan masyarakat dalam bidang keluarga tentang bagaimana membangun keluarga yang harmonis dan langkah yang dapat dilakukan untuk memberikan pendampingan dan perlindungan terhadap munculnya kasus-kasus kekerasan dalam rumah tangga, maka Badan Pemberdayaan Perempuan dan Masyarakat Provinsi DIY menyelenggarakan kegiatan ”Sarasehan keharmonisan rumah tangga penentu keberhasilan anak”.
Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 20 agustus 2009 dengan menghadirkan beberapa nara sumber ahli dari bidang psikologi, hukum serta agama.
Your experience on this site will be improved by allowing cookies.